Kamis, 04 Maret 2010

KRI Tanjung Fatagar ( 974 )

 
KRI Tanjung Fatagar 
KRI Tanjung Fatagar merupakan kapal angkut personel. Kapal ini bekas kapal penumpang yaitu KM RINJANI. kapal ini di hibahkan oleh PT. PELNI kepada angkatan laut kita.sekelas dengan KRI Tanjung kambani, KRI tanjung Oisina, dan KRI Tanjung Nusanive.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar